Serah Terima dan Penyerahan Jabatan Dandenkesyah dan Dandenkeslap

Kakesdam I/BB Kolonel Ckm dr. Machmud Yunus Sp.B , pada hari Selasa tgl 24 Mei 2022 bertempat di Makesdam I/BB, memimpin Acara serah terima jabatan Dandenkesyah 01.04.02 Sibolga dari Letkol Ckm Suhartono kepada Dandenkesyah yang baru Letkol Ckm (K) Dame novelie Nurcahaya Hutabarat S.Kep Ners; M.Kes. dan Dandenkesyah 01.04.05 Tanjung Pinang dari Letkol Ckm Aulisius Condro kepada pejabat yang baru Letkol Ckm Bakti Setiyawan, SKM.   Pada Acara tersebut turut pula dilantik Dandenkesyah 01.04.01 P. Siantar yang selama ini pejabat nya kosong kepada Letkol Ckm Herry Prasetyo Wibowo, SKM serta…

Read More