Bangkitnya Edukator Kesehatan di Media Sosial

Banyaknya berita dari berbagai sumber yang beredar di masyarakat yang tak terbendung membuat masyarakat harus lebih bijak dan teliti dalam menyaring informasi yang dapat dipercaya. Hal ini sangat penting karena informasi yang akurat dapat menciptakan perubahan perilaku yang signifikan terhadap gaya hidup individu dan kelompok. Seiring dengan perkembangan informasi yang semakin pesat terutama dalam beberapa tahun belakangan, para edukator kesehatan yang sebelumnya menggunakan media sosial untuk konsumsi pribadi telah mengubahnya menjadi alat untuk membahas berbagai isu kesehatan (contohnya: antivaksinasi) Pemerintah telah melakukan berbagai upaya dalam melawan virus corona, salah satunya…

Read More

Catat! Ini Kriteria Orang yang Tidak Boleh Divaksin COVID-19

Vaksinasi COVID-19. (Foto: Wisma Putra) Vaksinasi COVID-19 di Indonesia sudah mulai berlangsung sejak kemarin, Rabu (13/1/2021). Namun, ada sejumlah kelompok orang yang tidak boleh divaksin COVID-19. Salah satunya adalah kelompok usia di bawah 18 tahun. Sesuai anjuran pemerintah, orang yang mendapat vaksin COVID-19 ialah mereka yang termasuk kelompok usia 18-59 tahun, khususnya untuk vaksin buatan Sinovac. “Pada vaksin yang saat ini sedang diuji, tidak boleh untuk anak-anak karena belum ada penelitian pada anak-anak,” ujar ahli alergi dan imunologi Profesor Iris Rengganis. Selain itu, berdasarkan petunjuk teknis (juknis) resmi dari Kementerian Kesehatan RI…

Read More

Tips Kulit Glowing Alami, Cabai Bisa Dimanfaatkan Lho

Kesehatan kulit merupakan hal penting yang harus diperhatikan. Memiliki kulit cerah bersinar alami merupakan goals setiap orang. Butuh perawatan ekstra untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Namun, merawat kulit harus dari dalam dan luar. Jadi, bukan hanya memakai produk kecantikan yang sesuai dengan kebutuhan kulit saja, tapi juga dengan memperhatikan makanan yang dikonsumsi. Salah satunya, dengan mengonsumsi vitamin C. Ini adalah antioksidan yang larut dalam air, yang membantu melindungi sel-sel kulit dari kerusakan radikal bebas yang disebabkan oleh paparan sinar UV. Selain itu, vitamin C dapat menghambat produksi melanin, yang dapat membantu…

Read More

Terlalu Lama Tidur Berbahaya untuk Kesehatan, Benarkah?

APAKAH Anda termasuk orang dengan durasi tidur lebih dari 10 jam per hari? Jika iya, maka kebiasaan itu seharusnya mulai dikurangi, karena bisa memberi dampak buruk untuk kesehatan. Orang dewasa yang sehat sejatinya membutuhkan waktu tidur antara 7 hingga 9 jam per hari. Namun, beda kasus pada orang dewasa muda yang mengalami insomnia kronis, mereka diharapkan bisa tidur lebih dari 9 jam. Demikian rekomendasi American Academy of Sleep Medicine and Sleep Research Society. “Perlu diingat, standar banyak tidur setiap orang itu enggak sama,” kata psikolog tidur Jade Wu yang juga peneliti di Duke University School of…

Read More